Prediksi skor pertandingan Malaga vs Atletico Madrid 8 Januari 2012

07 Januari 2012 Leave a Comment
Prediksi skor pertandingan Malaga vs Atletico Madrid, Liga Spanyol, Minggu 8 Januari 2011, Siaran langsung TV One, Pukul: 04.00 WIB. Tuan rumah penya peluang cukup terbuka untuk mendulang poin penuh kali ini. Dengan rekor cukup membanggakan saat menjalani laga kandang musim ini tentunya dapat menjadi modal yang cukup baik jelang laga ini.

Dilain pihak, Penampilan tandang Atletico musim ini terbilang sangat butuk, Dari 7 pertandingan yang mereka lalui tak satupun kemenangan didapat oleh Falco cs, Bahkan mereka hanya mampu mendapatkan satu poin saja hasil dari sekali imbang dan 6 sisanya berakhir kekalahan.

Data dan fakta prediksi Malaga vs Atletico Madrid:
- Sejarah pertemuan kedua tim cukup unik. Dari tiga pertemuan terakhir kedua tim, tim tamu selalu menang, dan tim tuan rumah selalu gagal mencetak gol.
- Terakhir kali Malaga mengalahkan Atletico di La Rosaleda pada bulan Agustus 2009, dengan skor 3-0.

Malaga:
- Malaga saat ini duduk di peringkat-7 klasemen dengan 24 poin dari 16 pertandingan, poin yang sama dengan Sevilla di zona Eropa. Terakhir Malaga kalah 0-2 dari Valencia di Mestalla.
- Belakangan ini performa Malaga menurun, gagal meraih kemenangan dari tiga laga terakhir di La Liga, menelan dua kekalahan dan sekali imbang. Malaga juga baru kalah 2-3 dari Real Madrid di ajang Copa del Rey
- Namun musim ini Malaga baru kalah sekali jika tampil di La Rosaleda, salah satu tim yang jago kandang di La Liga.

Atletico Madrid:
- Atletico Madrid baru saja menunjuk Diego Simeone sebagai pelatih tim. Laga melawan Malaga ini akan menjadi debut Simeone bersama Atletico.
- Atletico saat ini duduk di peringkat-10 dengan 19 poin dari 16 pertandingan, terpaut lima poin dari zona Eropa. Terakhir Atletico kalah 0-2 dari Real Betis.
- Atletico baru saja tersingkir dari ajang Copa del Rey setelah menyerah dari Albacete dengan agregat 3-1. Dengan demikian, satu-satunya peluang juara Atletico hanya di ajang Europa League.
- Musim ini, Atletico belum pernah meraih kemenangan tandang. Empat laga tandang terakhir Atletico berakhir dengan kekalahan, dan kebobolan 14 gol.
- Striker Radamel Falcao adalah topskor Atletico dengan 9 gol.

Head to Head Malaga vs Atletico Madrid:
8 Mei 2011 : Atletico Madrid 0-3 Malaga (La Liga)
20 Des 2010 : Malaga 0-3 Atletico Madrid (La Liga)
1 Feb 2010 : Atletico Madrid 0-2 Malaga (La Liga)
30 Agt 2009 : Malaga 3-0 Atletico Madrid (La Liga)
25 Jan 2009 : Malaga 1-1 Atletico Madrid (La Liga)

5 pertandingan terakhir Malaga
4 Jan 2012 : Real Madrid 3-2 Malaga (Copa del Rey)
22 Des 2011 : Malaga 2-2 Getafe (Copa del Rey)
19 Des 2011 : Valencia 2-0 Malaga (La Liga)
14 Des 2011 : Getafe 0-1 Malaga (Copa del Rey)
12 Des 2011 : Malaga 1-1 Osasuna (La Liga)

5 pertandingan terakhir Atletico
22 Des 2011 : Atletico Madrid 0-1 Albacete (Copa del Rey)
18 Des 2011 : Atletico Madrid 0-2 Real Betis (La Liga)
16 Des 2011 : Atletico Madrid 3-1 Stade Rennes (Europa League)
12 Des 2011 : Espanyol 4-2 Atletico Madrid (La Liga)
9 Des 2011 : Albacete 2-1 Atletico Madrid (Copa del Rey)

Prediksi susunan pemain Malaga vs Atletico Madrid:
Malaga : Caballero, Mathijsen, Demichelis, Monreal, Sanchez, Toulalan, Apono, Cazorla, Isco, Fernandez, Rondon.
Absen : Joaquin, Baptista (cedera).

Atletico : Courtois, Luis, Godin, Dominguez, Juanfran, Gabi, Assuncao, Diego, Turan, Adrian, Falcao.
Absen : Silvio (cedera).

Prosentase kemenangan: Malaga 57 : 43 Atletico Madrid
Prediksi skor: Malaga 2-1 Atletico Madrid


Postingan Menarik Lainnya :

0 komentar »

Leave your response!