Festival Lompat Api Menyambut Tahun Baru

02 Desember 2012 Leave a Comment

Pernah melompat di atas api? Kira - kira panas gak ya? Warga Iran di daerah tertentu selalu mengadakan festival melompati api unggun alias Chahar Shanbeh Suri Festival untuk menyambut tahun baru mereka. Mereka merayakan setiap hari pertama musim semi.
Festival ini sudah dirayakan sejak tahun 500 sebelum masehi. Orang - orang harus melompati api unggun sambil meneriakan harapan mereka. Ya, api memang dianggap benda yang bernilai tinggi oleh sebagian kecil masyarakat Iran itu. Cahaya dan kehangatan yang dipancarkan dianggap mampu mengusir berbagai penyakit yang ada di dalam tubuh mereka.
Agar keinginan terwujud, tak lupa mereka menyiapkan makanan spesial di malam tahun baru. Hmm.. enak!

Postingan Menarik Lainnya :

0 komentar »

Leave your response!